Alhamdullilah
Hari ini, Jumat 1 Oktober 2021, keluarga besar Smkndua Tanjung Jabung Timur melaksanakan upacara penaikan bendera dalam rangka memperingati Hari Kesaktian Pancasila
Pada kesempatan ini Babinsa Nipah Panjang dari Koramil Nipah Panjang berkenan menjadi instruktur upacara. Dalam amanatnya, beliau menyampaikan bahwa salah satu tugas kita adalah mengingat sejarah, menghargai perjuangan para pahlawan khususnya pahlawan revolusi dalam tragedi 30S PKI yang menggugurkan 7 jenderal dan putra terbaik bangsa.
Bapak Amri selaku intruktur upacara juga mengajak taruna-taruni untuk mengisi perjuangan para pahlawan dengan belajar dan berkarya sebagai bekal menjalankan negeri ini di masa depan.
Semoga kita mampu mengamalkan pancasila dalam segala aktifitas kita untuk mencapai tujuan Indonesia tangguh berlandaskan pancasila
Salam SMK
SMK BISA!!!
SMK HEBAT!!!
#SMKN2TANJUNGJABUNGTIMUR
#SMKN2TANJABTIMUR
#SMKN2TANJABTIM
#SMKN2TJT
#HARIKESAKTIANPANCASILA
Leave a Reply